Untuk membuat game di android bukan merupakan pekerjaan
mudah, selain harus memiliki perangkat yang canggih juga harus
menguasai program source yang maha rumit.
Rupaya hal ini menjadi satu ganjalan bagi perusahaan piranti lunak,
hingga timbul gagasan atau Ide untuk membuat aplikasi yang dirancang
khusus.
Aplikasi itu bernama TouchDevelop, nah dengan hadirnya aplikasi ini
tentu bertujuan untuk membuat Game di Android tanpa harus menguasai
bahasa program yang rumit.
Di dalam aplikasi TouchDevelop tersedia beberapa opsi juga petunjuk yang
tentunya anda tinggal main sentuh seperti layaknya tengah membuka-buka
isi ponsel.
Software tool TouchDevelop ini hanya bisa di...
Title : Ingin Membuat Game Android Sendiri, Pakai Aplikasi Ini, Gratis
Description : Untuk membuat game di android bukan merupakan pekerjaan mudah, selain harus memiliki perangkat yang canggih juga harus menguasai progra...
Description : Untuk membuat game di android bukan merupakan pekerjaan mudah, selain harus memiliki perangkat yang canggih juga harus menguasai progra...
0 Response to "Ingin Membuat Game Android Sendiri, Pakai Aplikasi Ini, Gratis"
Post a Comment